Saturday, 24 May 2014




Bahan:
25 pasang ati ampela, bersihkan, potong-potong kecil, lumuri dg 1 sdm air asam, cuci bersih
750 ml santan
1 cm lengkuas, memarkan
2 lembar daun salam
minyak untuk menumis
Bumbu halus:
8 butir bawang merah
4 siung bawang putih
5 buah cabai merah besar
1/2 sdt garam
1 sdt gula merah sisir

Cara membuat:
1. Bersihkan ati dan ampela, potong-potong, lumuri dengan 1 sdm air asam, cuci bersih.
2. Panaskan minyak. Tumis bumbu halus, lengkuas, dan daun salam hingga harum.
3. Masukkan ati dan ampela, masak hingga lunak.
4. Tambahkan santan, masak hingga bumbu meresap dan santan mengental.
5. Angkat, sajikan.

Categories:

0 comments:

Post a Comment

    Blogger news

    Blogroll

    clickduit.com